Pada akhirnya, kita dengan terpaksa harus merelakan artikel berkualitas kita muncul di blog orang lain, apalagi artikel kita sepenuhnya langsung dikopi paste tanpa di edit judul dan isi artikel.
Meskipun tak sedikit yang tidak mempermasalahkan tindakan Copy paste, namun yang namanya mengambil hasil karya tanpa ada izin dari sang empunya tetap saja dianggap sebagai tindakan ilegal.
Apalagi jika sang copaser tidak menyertakan link aktif ke artikel originalnya, dan yang harus diingat anda harus memodifikasi judul artikel agar tidak sama, karena dengan cara seperti itu kita bisa saling menghargai hasil kerja orang lain.
Cara Memasang Anti Copy Paste di Blog
Copy Paste |
Berikut tips yang bisa digunakan untuk menghindari pengambilan konten dengan cara memprotek postingan blog agar tidak bisa dikopi paste secara langsung, ada dua cara yang bisa kita gunakan, cara pertama adalah dengan menggunakan kode CSS (Cascade Style Sheet), cara kedua adalah dengan menggunakan javascript.
0 Komentar untuk "Cara membuat postingan tidak bisa di Copy Paste"